Diketahui titik sudut dari tiap-tiap bangun datar seperti berikut, Gambar bangun datar berikut beserta bayangan hasil dilatasi dengan faktor skala yang diberikan pusat dilatasi titik asal, pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 9 Uji Kompetensi 3 beserta caranya materi Semester 1.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, dimana kalian telah mengerjakan soal Diketahui Titik Sudut Dari Tiap-tiap Bangun Datar Sebagai Berikut. Silahkan kalian pelajari materi Bab III Transformasi pada buku matematika kelas IX Kurikulum 2013 Revisi 2018.
Uji Kompetensi 3 Transformasi
13. Diketahui titik sudut dari tiap-tiap bangun datar seperti berikut, Gambar bangun datar berikut beserta bayangan hasil dilatasi dengan faktor skala yang diberikan (pusat dilatasi titik asal). Sebutkan jenis dilatasi pada masing-masing bangun datar
a. A (2, –2), B (–2, 5), C (4, 2), k = 3
b. I (4, 8), J (–8, 12) dan K (16, –8), k = (1/4)
c. P (1, 1), Q (–2, 3), R (–1, –3) dan S (3, –3), k = 4
d. K (2, 4), L (–4, 4), M (–8, –6) dan N (4, –6), k = (1/2)
14. Seorang bajak laut sedang berburu harta karun. Sang asisten ingin membantu bajak laut untuk mendapatkan harta karun tersebut. Berdasarkan peta yang mereka dapatkan, diketahui bahwa lokasi harta karun berada pada titik B, sedangkan posisi bajak laut dan asistennya saat ini di titik A.
Dengan menggunakan transformasi berikut ini maka bajak laut akan menemukan harta karun yang dicarinya. Akan tetapi tidak semua transformasi di bawah ini dapat digunakan dengan tepat untuk membantu sang bajak laut. Jika kamu menjadi asisten langkah-langkah transformasi apa saja yang akan kamu lakukan? Gunakan masing-masing transformasi berikut ini tepat satu kali.
a. Rotasi 180o searah jarum jam yang berpusat di titik asal
b. Pencerminan terhadap sumbu-y
c. Pencerminan terhadap sumbu-x
d. Rotasi 90o berlawanan arah jarum jam yang berpusat di titik asal
e. Translasi 1 langkah ke atas
f. Translasi 2 langkah ke kanan dan 2 langkah ke bawah.
Jawaban : Langkah-langkah transformasi yang digunakan yaitu,
– Rotasi 90o berlawanan arah jarum jam yang berpusat di titik asal
– Pencerminan terhadap sumbu-x
– Translasi 1 langkah ke atas
15. Bangun berwarna biru merupakan bayangan hasil transformasi dari bangun berwarna merah. Sebutkan langkah-langkah tranformasi yang dilakukan terhadap bangun berwarna merah sehingga diperoleh bayangan berupa bangun berwarna biru.
Jawaban, buka disini: Bangun Berwarna Biru Merupakan Bayangan Hasil Transformasi Dari Bangun Berwarna Merah
Demikian pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 9 Uji Kompetensi 3 Transformasi pada buku semester 1 kurikulum 2013 revisi 2018. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga pembahasan soal lainnya. Terimakasih, selamat belajar!