Kunci Jawaban Akurat dan Terpercaya

Buatlah Ungkapan Dengan Tujuan Meyakinkan Orang Untuk Menanam Pohon Etika Emosi Logika

Buatlah ungkapan dengan tujuan meyakinkan orang untuk menanam pohon meliputi etika, emosi, dan logika! Pembahasan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 38 materi tentang Mengidentifikasi Informasi tentang Pidato Persuasif. Tepatnya buku paket kurikulum 2013 revisi 2018.

Buatlah Ungkapan Dengan Tujuan Meyakinkan Orang Untuk Menanam Pohon Etika Emosi Logika

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan tugas Bahasa Indonesia Kelas 9 sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan soal tentang Tentukan Mana Contoh Cara Persuasi Berdasarkan Etika, Emosi, dan Logika di halaman 37. Sudah mengerjakannya kan? Jika belum, silahkan buka link tersebut!

Kegiatan 3: Membuat Ungkapan Menyakinkan Berdasarkan Etika, Emosi dan Logika

Buatlah ungkapan dengan tujuan menyakinkan orang untuk menanam pohon!

Contoh Jawaban:

Etika : Menanam pohon merupakan salah satu cara yang bisa digunakan agar keberlangsungan hidup manusia dan makhluk lainnya tetap terjaga.

Emosi : Apa yang akan terjadi jika tak ada lagi pohon di sekitar kita? Salah satu ketakutan pasti terjadi. Pasokan udara bersih akan berkurang, tak ada lagi tempat healing dan keberlangsungan makhluk hidup pasti terganggu. Bukan hanya untuk udara bersih, pohon juga merupakan sandaran bagi makhluk hidup lainnya.

Logika : Pohon meruapakan salah satu elemen penting dalam kehidupan makhluk hidup. Untuk dapat menikmati hasilnya, pohon butuh bertahun-tahun untuk tumbuh. Pikirkan kehidupan anak cucu kita di masa yang akan datang jika kita tidak mulai dengan menanam pohon hari ini. Apakah mereka akan melihat pohon besar seperti kita saat ini?

Baca Juga Pembahasan Soal Halaman 39:

Kegiatan 1: Menyimpulkan Pidato Persuasif

Tugas:

Tugas pertama adalah membuat laporan mendengarkan pidato di radio atau televisi atau dari sumber lain. Tugas ini bertujuan agar kamu mendapatkan gembaran cara orang berpidato. Tugas ini juga sebagai latihan menangkap isi pidato. Isilah fotmat berikut sebagai bentuk laporan mendengarkan pidato!

Tema Pidato:
Pembaicara:
Waktu tayang/siar:
Bentuk sapaan yang digunakan:
Bentuk salam yang digunakan;

Jawaban soal diatas, buka disini: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 39

Baca Juga Pembahasan Soal Halaman Lainnya:

Demikian pembahasan kunci jawaban pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 9 IX halaman 38 tentang Buatlah Ungkapan Dengan Tujuan Meyakinkan Orang Untuk Menanam Pohon Etika Emosi Logika pada buku paket kurikulum 2013 revisi 2018. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga pembahasan soal lainnya. Terimakasih, selamat belajar!