Gambar Peta Kalimantan Barat – Provinsi Kalimantan Barat atau disingkat Kalbar adalah salah satu dari 5 provinsi yang terletak di Pulau Kalimantan (Borneo). Nah jika Anda sedang mencari daftar peta provinsi di Kalimantan, maka tepat sekali mampir kemari.
Dibawah ini akan kami sajikan gambar peta Kalimantan Barat HD (ukuran besar) lengkap dengan keterangannya. Peta yang akan kami tayangkan meliputi peta administrasi, peta infrastruktur jalan, dan peta secara langsung melalui satelit google map.
Jika Anda belum mengetahui daerah-daerah maupun kondisi jalan di Kalbar, maka bisa melihat peta Provinsi Kalbar dibawah ini. Selain itu, Anda juga dapat mencari obyek tempat wisata populer secara langsung melalui peta via google map yang kami tampilkan dibagian paling bawah. Langsung saja lihat peta berikut ini.
Peta Kalimantan Barat
Gambar peta Provinsi Kalbar pertama dibawah ini merupakan peta administrasi. Lihat peta:
Setelah melihat gambar diatas, tentu kalian sudah mengetahui letak Provinsi Kalimantan Barat beserta batas wilayah dan nama kabupaten dan kotanya. Setiap kabupaten di Kalbar ditandai dengan warna yang berbeda-beda sehingga mempermudah bagi yang melihatnya.
Lihat Juga: Peta Kabupaten dan Kota di Provinsi Jawa Tengah
Peta Jalan di Provinsi Kalimantan Barat
Nah, setelah melihat peta administrasi, peta ukuran besar dibawah ini merupakan peta infrastruktur jalan di Kalbar. Lihat peta:
Gambar diatas menunjukan kondisi jalanan di Kalimantan Barat. Keterangan jalan ditandai dengan garis berwarna merah.
Peta Provinsi Kalimantan Barat Google Map
Peta ketiga dibawah ini kami sajikan peta secara langsung melalui google map. Lihat petanya DISINI. Anda dapat dengan mudah mencari lokasi dimana pun di Provinsi Kalbar melalui peta google map diatas. Terdapat tombol untuk memperbesar dan memperkecil peta yang terletak di pojok kanan bawah.
Selain mencari lokasi suatu tempat, Anda juga dapat mengetahui jarak dan waktu tempuh agar sampai ke lokasi tujuan Anda. Tanpa membuka aplikasi google map, anda dapat melihat peta Kalimantan Barat melalui google map yang kami sajikan diatas.
Tempat Wisata di Kalimantan Barat
Kalimantan Barat bisa menjadi alternatif liburan Anda saat berada di Pulau Kalimantan. Provinsi ini memiliki banyak obyek wisata seru. Diantaranya meliputi Air Terjun Mananggar, Bukit Penjamur Bengkayang, Bukit Kelam, Danau Sentarum, Pulau Selimpai, Pantai Temajuk, dan Wisata Sungai Kapuas.
Hotel Murah di Kalimantan Barat
Butuh penginapan? Berikut ini beberapa rekomendasi hotel murah, aman dan nyaman yang ada di Kalimantan Barat. Diantaranya meliputi Golden Tulip Pontianak, Orchardz Hotel Gajahmada Pontianak, Maestro Hotel Kota Baru, Orchardz Hotel Ayani Pontianak, Hotel Kapuas Palace, Aston Pontianak Hotel & Convention Center dan Hotel Neo Gajah Mada Pontianak.
Universitas di Kalimantan Barat
Berikut ini beberapa universitas negeri di Provinsi Kalimantan Barat. Diantaranya meliputi Universitas Tanjungpura Pontianak, Politeknik Negeri Pontianak, Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Pontianak, Politeknik Terpikat Sambas, Politeknik Tonggak Equator, Politeknik Ketapang, Politeknik Tunas Bangsa, dan IAIN Pontianak.
Rumah Sakit di Kalimantan Barat
Beberapa rumah sakit besar dan terbaik di Kalimantan Barat diantaranya meliputi Rumah Sakit Mitra Medika, RS St. Antonius, Rumah Sakit Bethesda Serukam, RSUD Dr. Abdul Aziz, Rumah Sakit Umum Daerah Dokter Soedarso dan RS Anugerah Bunda Khatulistiwa.
Nah, itulah beberapa gambar peta Kalimantan Barat HD (ukuran besar) lengkap beserta keterangan dan penjelasannya. Semoga informasi diatas dapat berguna dan bermanfaat bagi Anda. Lihat juga peta Provinsi lain di Indonesia atau daftar Peta Kabupaten di provinsi-provinsi yang ada di Pulau Kalimantan. Sekian, terimakasih.
Lihat juga 4 Peta Provinsi di Pulau Kalimantan lainnya: Peta Kalimantan Timur | Peta Kalimantan Tengah | Peta Kalimantan Utara | Peta Kalimantan Selatan | Peta Provinsi di Indonesia HD |