Kunci jawaban Matematika kelas 4 halaman 79 kurikulum merdeka volume 2 Ayo perhatikan garis bilangan pada halaman sebelumnya dan tentukan pecahan yang senilai dengan pecahan berikut 1/2, tepatnya pada materi Bab 17 Pecahan pada buku Matematika.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya dimana kalian telah mengerjakan soal -soal pada Halaman 78 Ayo Baca Pecahan Tersebut Dari Terkecil Ke Terbesar 1/2. Silahkan kalian pelajari materinya terlebih dahulu, lalu kerjakan soal-soal yang diberikan oleh guru secara lengkap.
Pecahan Senilai
3. Ayo perhatikan garis bilangan pada halaman sebelumnya dan tentukan pecahan yang senilai dengan pecahan berikut.
Jawaban :
Ⓐ 1/2 = 2/4 = 3/6 = 4/8 = 5/10
Ⓑ 1/3 = 2/6 = 3/9
Ⓒ 3/4 = 6/8
4 Ayo perhatikan garis bilangan pada halaman sebelumnya dan tentukan pecahan lain yang senilai dengan pecahan di (3).
Jawaban :
2/3 = 4/6 = 6/9
2/3 = 4/6 = 6/9
5 Ayo diskusikan hal-hal yang telah kamu pelajari dan buat rangkumannya.
Jawaban :
1) 2/3 < 5/3
2) 2/3 > 2/5
3) 2/3 = 4/6
Latihan
Pecahan mana yang senilai? Mari is [] dengan tanda sama dengan atau tanda ketidaksamaan (= , =).
Jawaban :
① 3/5 > 3/8
② 3/7 < 5/7
③ 1/2 = 4/8
Penjumlahan dan Pengurangan Pecahan
1. Dua orang siswa, Ana dan Yuni, masing-masing membuat kopi susu dengan mencampur kopi dan susu seperti gambar di bawah ini. Berapa liter kopi susu yang dibuat?
Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 80 sampai 81
Demikian pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 4 SD MI halaman 79 Ayo perhatikan garis bilangan pada halaman sebelumnya dan tentukan pecahan yang senilai dengan pecahan berikut 1/2, pada volume 2 kurikulum merdeka Bab 17 Pecahan di buku Matematika kelas IV. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Terimakasih, selamat belajar!