Kunci Jawaban Akurat dan Terpercaya

Pak Tono Memiliki Kebun Mangga Sebanyak 36 Pohon Rata-rata Panen Dari Tahun 2013-2017 Adalah 373 Kg

Pak Tono memiliki kebun mangga sebanyak 36 pohon, rata-rata panen dari tahun 2013-2017 adalah 373 kg, Tentukan nilai x, pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 263 264 265 266 267 268 269 270 semester 2 Uji Kompetensi 9 beserta caranya.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya dimana kalian telah mengerjakan soal Diagram Batang di Bawah Ini Menunjukkan Data Banyak Anak. Silahkan kalian pelajari materi Bab 9 Statistika pada buku matematika kelas VIII Kurikulum 2013 Revisi 2017, lalu kerjakan soal-soal yang diberikan oleh guru secara lengkap.

B. Esai

2. Jumlah siswa laki-laki kelas IX A SMP Ceria adalah 16 orang dengan berat badan rata-rata adalah 50 kg. Jelaskan secara singkat langkah-langkah untuk mengukur berat badan ke-16 siswa tersebut.

Jawaban :

Rata-rata berat = jumlah seluruh berat / banyak siswa
50 = jumlah seluruh berat / 16
jumlah seluruh berat = 50 x 16
jumlah seluruh berat = 800kg

Jadi, berat badan ke-16 siswa tersebut adalah 800 kg.

3. Pak Tono memiliki kebun mangga sebanyak 36 pohon, rata-rata panen dari tahun 2013-2017 adalah 373 kg. Tentukan nilai x.

Pak Tono Memiliki Kebun Mangga Sebanyak 36 Pohon Rata-rata Panen Dari Tahun 2013-2017 Adalah 373 Kg

Jawaban :

rata-rata panen = jumlah seluruh panen / banyak tahun
373 = (432 + 330 + x + 397 + 365) / 5
373 x 5 = 1524 + x
1865 = 1865 – 1524 + x
x = 341 kg

Jadi, nilai x adalah 341 kg.

4. Terdapat 8 bilangan dengan rata-rata 18. Enam bilangan di antaranya adalah 16, 17, 19, 20, 21, dan 14. Sisa dua angka bila dijumlahkan sama dengan 2x. Berapakah nilai x?

Jawaban, buka disini: Winda Telah Mengikuti Beberapa Kali Ujian Matematika

Demikian pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 263 264 265 266 267 268 269 270 Uji Kompetensi 9 beserta caranya pada buku semester 2 kurikulum 2013 revisi 2017. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga pembahasan soal lainnya. Terimakasih, selamat belajar!