Kunci Jawaban Akurat dan Terpercaya

Mari Kita Coba Mengelompokkan Kebutuhan Kita Berdasarkan Kepentingannya

Mari kita coba mengelompokkan kebutuhan kita berdasarkan kepentingannya mendesak, tidak mendesak, penting, tidak penting, pembahasan pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) kelas 4 SD MI pada kurikulum merdeka belajar.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, dimana kalian telah mengerjakan soal Topik C Manfaat Keberagaman dan Melestarikan Keberagaman Budaya. Pembahasan soal kali ini terdapat pada buku IPAS kelas IV Bab 7 Bagaimana Mendapatkan Semua Keperluan Kita. Langsung saja simak penjelasan di bawah ini.

Topik A Aku dan Kebutuhanku

Pernahkah kalian mengalami kejadian seperti Ian? Ketika kalian merasa lapar, kira-kira apa yang kalian butuhkan, ya? Kalian membutuhkan makanan untuk menghilangkan rasa lapar. Minum untuk menghilangkan haus. Ini dinamakan kebutuhan. Lalu, apakah kebutuhan manusia hanya makan dan minum? Yuk, kita pelajari lebih lanjut!

Mari Mencari Tahu
Mari kita coba mengelompokkan kebutuhan kita berdasarkan kepentingannya.

1. Buatlah tabel seperti contoh berikut di buku tugas kalian.
2. Buatlah beberapa hal yang kalian butuhkan saat ini. Masukkan kebutuhan tersebut ke kolom tabel yang menurut kalian sesuai dengan kriteria kepentingan kebutuhan kalian. Kalian dapat menambahkan ilustrasi gambar di samping tulisan kalian itu.
3. Jika sudah, duduk berpasangan dengan teman sebelah kalian dan ceritakan alasan mengapa memilih pengelompokan kebutuhan tersebut.

Jawaban :

Mari kita coba mengelompokkan kebutuhan kita berdasarkan kepentingannya mendesak tidak mendesak penting tidak penting

Baca Juga Pembahasan Soal Selanjutnya:

Lakukan Bersama
1. Berkumpullah dengan kelompok yang sudah dibagi bersama guru kalian. Pelajari 4 kolom tabel yang telah kalian buat.

2. Diskusikan mengenai 4 pernyataan yang berkaitan dengan informasi pada tabel sebelumnya;
a. penting dan mendesak;
b. tidak penting dan mendesak;
c. penting dan tidak mendesak;
d. tidak penting dan tidak mendesak.

3. Kelompokkan 4 pernyataan tersebut dengan deskripsi kebutuhan primer, sekunder, dan tersier.

4. Diskusikan alasan mengapa kebutuhan-kebutuhan tersebut berada pada posisi tiap kolom dan tuliskan alasannya pada bukutugas.

5. Tunjuklah perwakilan kelompok untuk menyampaikan hasil diskusi di depan kelas.

Jawaban, buka disini: DISINI.

Demikian pembahasan pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) kelas 4 SD MI pada halaman 172 173 Topik A Aku dan Kebutuhanku Kurikulum Merdeka Belajar. Semoga dapat membantu dan menambah semangat belajar siswa. Terimakasih!