Kelompokkan alat komunikasi yang terdapat pada teks bacaan di atas dalam tabel berikut! Pada pembahasan soal kali ini kita akan mengulas tentang kunci jawaban tema 7 kelas 3 SD dan MI di buku tematik halaman 128 kurikulum 2013 revisi 2018.
Tepatnya pada tema 7 kelas 3 berjudul Perkembangan Teknologi, tepatnya pembelajaran 2 Subtema 3 Perkembangan Teknologi Komunikasi halaman 128 di buku tematik siswa. Baca Juga : Amati Gambar-Gambar Di Bawah Ini Tebalkan Sisi-Sisi yang Membentuk Keliling
Ayo Membaca
Setelah berenang, Udin, Beni, dan Edo beristirahat. Udin beristirahat sambil membaca buku yang dibawanya. Buku tersebut bercerita tentang alat komunikasi tradisional dan modern.
Bacalah teks berikut.
Alat Komunikasi Tradisional dan Modern
Manusia berkomunikasi dengan berbagai cara. Perkembangan teknologi komunikasi telah menghasilkan berbagai jenis alat komunikasi. Ada yang telah digunakan sejak lama maupun yang baru dikenal masyarakat.
Daun lontar, prasasti, dan gong merupakan alat komunikasi tradisional pada masa lalu. Selain itu, ada pula lonceng yang berfungsi sama dengan gong.
Pada masa berikutnya, muncul telegraf dan pesawat telepon. Dengan adanya teknologi, telepon berkembang menjadi telepon genggam atau biasa disebut ponsel. Ponsel merupakan alat komunikasi modern yang terus mengalami pembaruan.
Kelompokkan alat komunikasi yang terdapat pada teks bacaan di atas dalam tabel berikut!
Jawaban:
Alat Komunikasi Tradisional | Alat Komunikasi Modern |
Daun lontar, Prasati, Lonceng, dan Gong | Telegraf, Telepon, dan Telepon genggam (ponsel) |
Baca Juga Pembahasan Soal Selanjutnya:
Gunakan kosakata dari tabel di atas untuk melakukan permainan tebak kata bersama teman-temanmu! Dengarkan instruksi dari gurumu saat melakukan permainan tebak kata! Lengkapi kalimat berikut!
tradisional, kentungan, modern, gong, ponsel
Soal dan Jawaban, buka disini: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 Halaman 128 129 131 132 Pembelajaran 2 Subtema 3
Demikian pembahasan soal tentang Kelompokkan Alat Komunikasi yang Terdapat Pada Teks Bacaan Di Atas Dalam Tabel Berikut. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Baca juga pembahasan soal lain pada materi pembelajaran 2 subtema 3 Perkembangan Teknologi Komunikasi. Terimakasih, selamat belajar!