Tabel berikut menunjukkan usia para kontestan untuk dua kelompok di ajang kompetisi menyanyi, Tentukan mean, median, jangkauan, dan jangkauan interkuartil dari usia setiap grup kontestan, pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 260 261 semester 2 Ayo Kita Berlatih 9.4 beserta caranya.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya dimana kalian telah mengerjakan soal Berikut Disajikan Berat Badan Siswa Kelas VIII D. Silahkan kalian pelajari materi Bab 9 Statistika pada buku matematika kelas VIII Kurikulum 2013 Revisi 2017, lalu kerjakan soal-soal yang diberikan oleh guru secara lengkap.
Ayo Kita Berlatih 9.4
4. Tabel berikut menunjukkan usia para kontestan untuk dua kelompok di ajang kompetisi menyanyi.
Tentukan mean, median, jangkauan, dan jangkauan interkuartil dari usia setiap grup kontestan. Kemudian bandingkan hasilnya.
Jawaban :
Kontestan GRUP A)
Median = 19,5
kuartil atas = 22
kuartil bawah = 17
jangkauan = 13
Kontestan GRUP B)
Median = 20,5
kuartil atas = 23
kuartil bawah = 17
jangkauan = 13
Jadi, Kedua data di atas memiliki kuartil dan jangkauan yang sama.
5. Open-Ended Buatlah kumpulan data dengan 7 nilai yang memiliki mean 30, median 26, jangkauan 50, dan jangkauan interkuartil 36.
Jawaban :
Data usia keluarga Yoyot : 3 19 25 26 32 52 53.
Siswa diharapkan memahami bahwa apabila terdapat 7 data dengan rata-rata 30, maka jumlah ketujuh data adalah 210.
Jawaban Ayo Kita Berlatih 9.4 lengkap, buka disini: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 260 261
Demikian pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 260 261 beserta caranya pada buku semester 2 kurikulum 2013 revisi 2017. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga pembahasan soal lainnya. Terimakasih, selamat belajar!