Gambar Peta Kabupaten Karangasem, Provinsi Bali Ukuran Besar HD dan Keterangannya – Karangasem merupakan salah satu kabupaten di Provinsi Bali yang berbatasan langsung dengan kabupaten Buleleng, Bangli dan Klungkung. Tidak kalah dengan kabupaten lainnya di Bali, Karangasem juga memiliki banyak obyek wisata terkenal yang banyak dikunjungi oleh wisatawan lokal dan mancanegara.
Nah jika Anda akan berkunjung ke Karangasem, baik itu untuk keperluan liburan atau kepentingan tertentu, berikut ini akan kami sajikan Gambar Peta Karangasem. Peta dibawah ini dapat mempermudah Anda untuk mencari lokasi tujuan Anda. Selain itu, beberapa rekomendasi tempat wisata dan hotel murah akan kita bahas. Langsung saja lihat peta berikut ini.
Lihat Juga: Peta Wisata Kabupaten Karangasem
Peta Kabupaten Karangasem

Peta Jalan di Kabupaten Karangasem, Provinsi Bali

Peta Kabupaten Karangasem Via Google Map
Untuk melihat peta secara langsung, Anda bisa membukanya melalui link ini : Google Map.
Tempat Wisata di Kabupaten Karangasem, Provinsi Bali
Liburan ke kabupaten Karangasem? Salah satu kabupaten di Provinsi Bali ini menawarkan beragam tempat wisata yang dapat Anda nikmati saat liburan tiba. Beberapa obyek wisata menarik dan seru yang banyak dikunjungi diantaranya seperti wisata pantai, dan juga wisata arsitektur serta budaya. Berikut ini daftar tempat wisata populer yang tidak boleh Anda lewati begitu saja.
Pantai di Kabupaten Karangasem : Kabupaten Karangasem memiliki banyak pantai, sebab wilayahnya berada di pesisir pantai. Beberapa pantai yang cukup terkenal diantaranya seperti Pantai Amed, Pantai Tulamben, Pantai Sosro, Pantai Candidasa, Pantai Virgin, Pantai Wates Karangasem dan Pantai jasri.
Tempat Wisata Terkenal di Karangasem, Bali : Selain pantai, beberapa obyek wisata populer yang terletak di kabupaten Karangasem diantaranya seperti Pura Besakih, Pura Lempuyang Luhur, Bukit Asih, Bali Chocolate Factory, Taman Air Tirta Gangga, Taman Ujung, Taman Soekasada Ujung Water Palace, Rumah Pohon dan Taman Edelweis Bali.
Hotel Murah di Karangasem, Provinsi Bali
Butuh penginapan saat berlibur di Karangasem? Beberapa hotel dengan tarif murah, aman dan mudah dijangkau berikut ini wajib Anda coba. Diantaranya meliputi Puri Rai Hotel, Beji Bay Resort, Dewi Villa, Manik Garam Boutique Villa, Sukun Babonsay Villas, Narayana Homestay, Bali Umah Tinjung dan Bunga Laut Bungalow.
Demikianlah pembahasan mengenai Gambar Peta Kabupaten Karangasem, Provinsi Bali beserta informasi menarik seputar tempat wisata populer dan rekomendasi hotel murah yang dapat Anda pesan dengan mudah. Semoga info diatas berguna dan bermanfaat bagi Anda. Sekian, terimakasih.
Lihat Juga : Peta Kabupaten Tabanan | Peta Kabupaten Buleleng | Peta Kabupaten Bangli | Peta Kabupaten Jembrana | Peta Kabupaten Klungkung | Peta Kabupaten Gianyar | Peta Kota Denpasar | Peta Kabupaten Badung | Peta Kota Denpasar