Kunci Jawaban Akurat dan Terpercaya

Eva Melakukan Percobaan Penggelindingan Dadu Kemudian Mencatatnya Sebagai Berikut

Eva melakukan percobaan penggelindingan dadu, kemudian mencatatnya sebagai berikut, pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 279 280 281 282 283 284 semester 2 Ayo Kita Berlatih 10.1 beserta caranya.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya dimana kalian telah mengerjakan soal Halaman 263 264 265 266 267 268 269 270 Uji Kompetensi 9. Silahkan kalian pelajari materi Bab 10 Peluang pada buku matematika kelas VIII Kurikulum 2013 Revisi 2017, lalu kerjakan soal-soal yang diberikan oleh guru secara lengkap.

Eva Melakukan Percobaan Penggelindingan Dadu Kemudian Mencatatnya Sebagai Berikut

Ayo Kita Berlatih 10.1

3. Eva melakukan percobaan penggelindingan dadu, kemudian mencatatnya sebagai berikut.

Percobaan penggelindingan dadu.

Mata DaduBanyak Muncul (kali)
12
24
36
47
55
63

a. Berapa kali Eva melakukan percobaan penggelindingan dadu?

Jawaban :
Banyak percobaan = 2+4+6+7+5+3
= 27

b. Eva mengatakan “Jika saya menggelindingkan dadu sekali lagi, maka peluang munculnya mata dadu 3 lebih besar dari pada mata dadu 4.” Setujukah kalian dengan perkataan Eva tersebut? Jelaskan.

Jawaban :
Peluang dadu 3 = 6/27
Peluang dadu 4 = 7/27

Tidak setuju, karena mata dadu 4 lebih sering muncul.

c. Dengan menggunakan dadu yang sama dengan Eva, Evi melakukan percobaan menggelindingkan dadu sebanyak 6 kali. Bagaimanakah kemungkinan di antara 6 percobaan tersebut hasilnya mata dadu 3?

Jawaban :
Peluang hasil dadu 3
= 6/27 x 6
= 36/27
= 1,33
= 1 kali

d. Andaikan Evi melakukan percobaan sebanyak 18 kali, berapakah perkiraan kalian hasilnya adalah mata dadu 3?

Jawaban :
Peluang hasil dadu 3
= 6/27 x 18
= 4 kali

4. Suatu ketika guru matematika mengadakan seleksi siswa untuk mewakili sekolah Cendekia. Siswa yang bisa dikirimkan hanya siswa kelas VII. Beliau memutuskan untuk memilih 3 orang dari tiap-tiap kelas VII paralel yang ada di sekolah.

Jawaban, buka disini: Dalam Suatu Percobaan Penggelindingan Dadu

Demikian pembahasan kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 279 280 281 282 283 284 Ayo Kita Berlatih 10.1 beserta caranya pada buku semester 2 kurikulum 2013 revisi 2017. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Kerjakan juga pembahasan soal lainnya. Terimakasih, selamat belajar!